INERGEN efektif untuk memadamkan api kelas kebakaran A, B, atau C.
Contoh ruangan dengan kelas kebakaran A adalah ruang yang memiliki material padat yang mudah terbakar, semisal ruang medical record atau arsip, dan lain-lain.
Contoh ruangan kelas kebakaran B adalah ruangan yg berisi cairan mudah terbakar, seperti ruang trafo basah, ruangan penyimpanan ethanol atau cairan lainnya yang mudah terbakar, dan lain-lain.
Contoh ruangan kebakaran C adalah ruangan yg memiliki perangkat elektronik yg tersambung ke daya listrik, seperti data-center server, control room, atau panel LVMDP, dan lain-lain.
Anwar Effendy
President Commissioner
Anwar Effendy, an Indonesian citizen, was born in Putussibau, 1970. Anwar Effendy completed his Electrical Engineering Study at Bandung Institute of Technology, West Java in 1995.
He started his professional career as Sales Engineer at PT Jaya Teknik Indonesia (1996 - 1997). He served as Sales Director at PT Dracona Indonesia (1997 - 1999). In 2011 he joined and formed a new management at PT Adiwarna Anugerah Abadi. In 2024, he was appointed as President Commissioner of PT Adiwarna Anugerah Abadi.
Anwar Effendy has also served as Director of PT Prima Tunggal Javaland since 1999 until now.